JAKARTA -- Nyeri leher menjadi keluhan yang bisa sangat mengganggu pengidapnya dengan berbagai penyebab. Tak jarang untuk menjalankan aktivitas sehari-haripun jadi terganggu. Leher kita terdiri dari banyak jaringan lunak, mulai dari otot, pembuluh darah dan juga syaraf. Lalu ada tulang...